10 Makanan Berlemak Baik Untuk Kesehatan

.
Dalam mengkonsumsi makanan sebaiknya kita harus pandai memilih antara makanan yang baik dikonsumsi dan kurang baik dikonsumsi.  Dalam kesempatan kali ini saya akan menjelaskan tentang makanan berlemak yang baik bagi kesehatan.  Dalam dunia kesehatan mengkonsumsi lemak berlebuhan tidak baik bagi kesehatan khusus nya bagi sesorang yang mengalami obesitas.  Dampak buruk mengkonsumsi makanan berlebihanpun akan menimbulkan berbagi macam penyakit. Tetapi tidak semua makanan berlemak sifatnya jahat bagi tubuh. 

google image 

10 Makanan Berlemak yang baik bagi kesehatan :
  • Minyak Zaitun
Satu sendok minyak zaitun mengandung 10 gram lemak tak jenuh dan hanya dua gram lemak jenuh.  Mengkonumsi minyak zaitun dipercaya bisa menyehatkan jantung karna kandungan lemak baik dalam minyak zaitun ckup tinggi
  • Selai Kacang
google image 
Selai kacang kaya akan serat , vitamin dan mineral selain itu selai kacang juga mengandung lemak yang baik bagi kesehatan.  Sebuah penelitian pernah membuktikan mengkonsumsi selai kacang dapat menurunkan diabetes tipe 2
  • Daging Kambing
85 gram daging kambing mengandung lemak tak jenuh yang setara dengan atu sendok minyak zaitun.  Bagian kaki dan pinggang pada kambing di percaya memiliki lemak yang baik bagi tubuh
  • Alpukat
Buang yang memiliki rasa lezat dan menyegarkan ini mengandung vitamin E, asam folat, serat dan caratenoid. Hal ini membantu penyerapan nutrisi dalam tubuh
  • Coklat Hitam
Penelitian menyebutkan bahwa mengkonsumsi coklat hitam bisa menurunkan stres, melancarkan peredaran darah dan meningkatkan sistem imun.  So jangan takut untuk mengkonsumsi coklat, khususnya coklat yang berwarna gelap.
  • Kacang Kenari
Walaupun lemak baik pada kacang kenari tidak banyak ditemukan dari makanan lainnya, tapi kacang kenari ini menyehatkan.  Kacang kenari mengandung protein , serat,megnesium dan fosfor
  • Kuaci
Biji kuaci bunga matahari adalah makanan sehat yang kaya aka lemak baik. protein, serat dan mineral 90% lemak pada kuaci adalah jenis yang baik .
  •   Almond
Almond memiliki nutrisi lain yang tak kalah penting.  Dalam almond mengandung vitamin E, magnesium, mangan, serat, tembaga, fosfor, dan riboflavin
  • Wijen
Wijen biasanya banyak di temukan dalam makanan tradisional khas indonesia yaitu onde - onde..Wijen bukan hanya kaya lemak baik tetapi juga seng, protein dan serat.



Demikian sedikit artikel tentang lemak.  semoga teman teman dapat memilih dan mengatur pola makan yang baik dan yang tidak baik.  Kesehatan adalah prioritas utama di banding segalanya.  So tetap menjaga pola makan. Jangan memakan apapun berlebihan karna akan memiliki dampak yang buruk bagi kesehatan.  Terimakasih dan tetap berkunjung di www.hallobidan.com









Tag : Gaya Hidup
0 Komentar untuk "10 Makanan Berlemak Baik Untuk Kesehatan"

Back To Top