15 Jenis - Jenis Racun Yang Ada Di Dalam Rokok

.
Banyak orang tidak perduli dengan bahaya merokok, walaupun keterangan bahaya merokok sudah di tuliskan secara jelas dalam setiap kemasan bungkus rokok.  Banyak alasan - alasan seseorang sulit untuk meninggalkan kebiasaan buruk ini.  Bahkan kini sering kita jumpai anak - anak di bawah umur sudah memulai mengkonsumsi rokok.  Di beberapa negara untuk membeli sebungkus rokok seseorang harus menunjukan kartu identitasnya, hal ini adalah cara mereka untuk mencegah anak - anak di bawah umur untuk mendapatkan rokok dan menjadi smoker.
Jenis Jenis Racun Yang Ada Di Dalam Rokok

  • Asem Asetik
Pembersih lantai mengandung asam asetik, rokok juga
  • Naptalin
Bola bola pewangi pakaian mengandung zat beracun naptalin, rokok juga
  • Asentanisol
Parfum mengandung zat kimia asentanisol, rokok juga
  • Hidrogen Sianida
Racun tikus dapat membunuh karna ada kandungan hidrogen sianida. Rokok juga mengandung bahan itu juga
  • Aseton
Aseton kita kenal dengan cairan penghilang kuteks.  Zat kimia ini juga terdapat di dalam rokok
  • Kadmium
Batrai berguna untuk menjalankan berbagai jenis mainan, tapi anda bisa bergerak tanpa batrai.  Kadmium adalah zat yang terdapat pada batrai juga terdapat pada rokok
  • Metanol
Metanol, zat yang bisa di gunakan sebagai bahan bakar yang terdapat pada rokok
  • Polonium - 210
Seorang bekas mata - mata rusia membunuh dengan cara langka yaitu menggunakan isotop radio aktif polonium -210 zat ini juga terdapat pada rokok
  • Sodium Hidroksida
Yang pernah menggunakan penghilang bulu ketek atau kaki niscaya di dera panas dan perih dalam obat itu terkandung sodium hidroksida, zat ini juga terdapat dalam rokok

google image - Jenis Racun Yang Ada Di Dalam Rokok

  • Formalin
Bahan ini bisa di gunakan untuk mengawetkan kodok , kupu - kupu dan serangga hingga manusia. Zat ini juga terdapat dalam rokok
  • Geranol
Geranol adalah zat aktif dalam petsida.  Zat mematikan ini juga terdapat dalam rokok
  • Toluene
Bensin bermanfaat untuk menjalankan mobil .  Manusia tidak minum bensin sebab bensin jelas beracun, salah satu zat nya bernama toluene, yang juga terdapat pada dinamit dan rokok
  • Hidrasin
Persamaan antara pesawat bermesin roket dan rokok adalah sama sama mengandung hidrasin
  • Cinamalde Hyde
Mengapa anjing dan kucing tidak merokok?  Sebab rokok mengandung cinamalde Hydle, bahkan bahan yang ada di racun anjing juga ada di rokok
  • Urea
Urea adalah zat yang terdapat air seni, yang berguna untuk tinta , zat pupuk dan banyak lagi, urea juga terdapat pada rokok.


Telah saya tuliskan zat zat yang terdapat dalam roko.  Apakah ada masih tetap ingin meneruskan kebiasaan merokok anda.  Apakah anda sudah tidak sayang terhadap anak, istri dan keluarga anda.  stop merokok sekarang juga.  kesehatan adalah no 1.  Stop Merokok dari sekarang

Terimakasih semoga bermanfaat



Tag : Gaya Hidup, umum
0 Komentar untuk "15 Jenis - Jenis Racun Yang Ada Di Dalam Rokok"

Back To Top